Rabu, 07 April 2010

Pengalaman pertama dalam mengikuti Pelatihan LINUX

Pengalaman yang saya dapat dalam mengikuti pelatihan tersebut adalah saya lebih mengenal apa itu LINUX. Di dalam pelatihan tersebut saya juga diajarkan tentang begaimana menginstal LINUX, cara menjalankan perintah-perintah LINUX dan cara kerja LINUX itu sendiri. Dari pelatihan tersebut saya dapat menyimpulkan Linux merupakan salah satu contoh hasil pengembangan perangkat lunak bebas dan sumber terbuka utama. Linux digunakan sebagai sistem operasi di berbagai macam jenis perangkat keras komputer, termasuk komputer desktop, sistem permainan video ( PlayStation 2, PlayStation 3 dan Xbox ) telepon genggam dan roter.

Ini adalah kali pertama saya mengikuti pelatihan di kampus, itu juga yang memotivasi saya untuk lebih sering mengikuti pelatihan-pelatihan semacam itu, karena pelatihan seperti ini sangat berguna untuk saya yang terlebih lagi masih menyangkut dengan jurusan yang saya ambil. Semoga di dalam mengikuti berbagai pelatihan bisa lebih menambah wawasan dan pengetahuan saya dalam bidang yang sedang saya jalani sekarang. Terimakasih PAK ^_^

Senin, 22 Maret 2010

Tentang saya

Nama Lengkap : Novayanti
Nama Panggilan : Nova
TTL : Jakarta, 26 November 1989
Alamat : Jl. raya centex ,Rt005/Rw010 jakarta timur
Pendidikan:

SDN 10 , Jaktim
SMPN 188 Jakarta
SMA BINA DHARMA Jakarta
sekarang ini sedang melanjutkan study jenjang s1 di
Universitas Nasional, Fakultas Teknologi & Informatika
Jurusan Sistem Informasi
Semester IV



Seminar-seminar yang pernah diikuti :
- Pelatihan OS Linux



Analisis Sistem

Definisi Analisis Sistem :
Penguraian dari suatu sistem informasi yang utuh ke dalam
bagian-bagian komponennya dengan maksud untuk
mengidentifikasikan dan mengevaluasi permasalahan,
kesempatan, hambatan yang terjadi dan kebutuhan yang
diharapkan sehingga dapat diusulkan perbaikan.

Tahap analisis dilakukan setelah tahap perencanaan sistem dan
sebelum tahap desain sistem. Tahap ini merupakan tahap yang kritis
dan sangat penting, karena kesalahan dalam tahap ini menyebabkan
kesalahan pada tahap selanjutnya.
Misalnya anda dihadapkan pada suatu sistem untuk menentukan
seberapa jauh sistem tersebut telah mencapai sasarannya. Jika
sistem mempunyai beberapa kelemahan, anda harus dapat
menemukannya. Tugas ini yang disebut sebagai analisis sistem.

Tugas utama dari menganalisis sistem meliputi :
1.Menentukan lingkup sistem
2. Mengumpulkan fakta
3. Menganalisis fakta
4. Mengkomunikasikan temuan-temuan tersebut melalui laporan
analisis sistem

LANGKAH-LANGKAH DI DALAM ANALISIS SISTEM:

Langkah-langkah dasar yang harus dilakukan oleh analis sistem
adalah :
1. Identify, mengidentifikasi masalah
2. Understand, memahami kerja sistem yang ada
3. Analyze, menganalisis sistem
4. Report, membuat laporan hasil analisis

Mengapa perlu dilakukan analisis sistem ?
karena Supaya dapat memudahkan untuk melakukan
koordinasi dan pengawasan